Leadership Training for Supervisors

SEKILAS PANDANG
Selamat! Anda telah dipromosikan menjadi supervisor. Sekarang bukan lagi tentang apa yang Anda ketahui tapi kemampuan Anda mengajarkan orang lain apa yang Anda ketahui, itu yang diperhitungkan. Bukan lagi usaha Anda untuk menyelesaikan sesuatu tapi kemampuan Anda untuk memotivasi orang lain agar dapat menyelesaikannya. Anda bukan lagi anggota tim; tetapi pemimpin tim.
Dengan kata lain, keterampilan yang membuat Anda menjadi supervisor, belum tentu membuat Anda berhasil sebagai seorang supervisor. Untuk meraih kesuksesan, Anda memerlukan pegangan kokoh dalam hal keterampilan kepemimpinan supervisor – keterampilan yang akan Anda pelajari dalam program Leadership Training for Supervisors.
Program intensif ini membekali Anda dengan perangkat yang diperlukan untuk mencapai hasil maksimum sebagai hasil kerja sama dengan orang lain. Tentunya, Anda juga akan menemukan hal-hal mendasar seperti perencanaan, pengorganisasian dan kontrol.
Namun fokus yang sesungguhnya adalah bagaimana membangun kepribadian yang efektif. Investasikan waktu Anda selama tiga hari bersama kami, dan dapatkan kiat-kiat praktis untuk memperoleh komitmen dari bawahan Anda, memimpin dengan percaya diri, dan memotivasi bawahan untuk mencapai kinerja puncak mereka.


KEHADIRAN
Para Supervisor, Kepala Bagian, Asisten Manajer yang ingin membuat perubahan yang mulus dan berhasil dalam peran mereka.
Anda Akan Belajar Cara Untuk:
  • Melewati transisi dengan baik, dari karyawan menjadi supervisor
  • Membuat karyawan berpartisipasi dalam mencapai tujuan organisasi
  • Mengubah karyawan yang kurang berprestasi menjadi berprestasi
  • Membuat orang lain mempunyai rasa memiliki terhadap pekerjaannya
  • Mengurangi tingkat ketidakhadiran di area Anda
  • Mendelegasi sesuatu dengan efisien
  • Bekerja lebih pandai, bukan bekerja lebih keras
  • Menjalankan rapat yang pada akhirnya menghasilkan sesuatu
  • Rencanakan pekerjaan Anda dan kerjakan rencana Anda

Modul
  • Module 1
    Transitioning from Worker to Supervisor
  • Module 2
    Leadership Styles and Tendencies
  • Module 3
    Building Positive Relationships
  • Module 4
    Time Management
  • Module 5
    Improving problem analysis and decision-making
  • Module 6
    Persuasive communication
  • Module 7
    Employing a delegation process
  • Module 8
    Handling mistakes
  • Module 9
    Coaching for skill development
  • Module 10
    Striving for continuous improvement

APA KATA PARA ALUMNI KELAS TRAINING LEADERSHIP UNTUK SUPERVISOR
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 dari Industri alat berat
Proses pemaparan topik yang berjalan baik.Organisasi akan memiliki karyawan secara langsung dapat membagikan kompetensi hasil pelatihan terhadap anggota karyawan lainnya.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri penerbangan
Interaksi yang hidup antara teman. Menambah skill saya dalam mem-planning dan organizing pekerjaan dan bawahan.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri otomotif
Saya suka diskusinya , saya lebih bisa meningkatkan kinerja.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri penerbangan
Mendapat pengetahuan baru mengenai karakteristik team kerja. Dapat mengetahui cara melakukan pendekatan kepada team kerja.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri otomotif
Pelatihan leadershiptime management dan setting plan. Meningkatkan kualitas para pemimpin di organisasi.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri alat berat
Workshop dan simulasi, saya dapat memperdalam jiwa leader dalam team.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri alat berat
Banyak diskusi. Kemampuan (kompetensi) meningkat dan dapat menginspirasi ke lingkungan kerja .
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri Minyak/gas bumi
Penyampaian yang jelas beserta contoh – contoh. Bermanfaat positif dan menambah wawasan.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri otomotif
Banyak hal yang langsung dipraktekkan.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 dari Industri otomotif
Bahan dan materi tepat sasaran dan menarik di posisi saya sekarang. Meningkatkan kompetensi dan profesionalisme para leader.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri makanan dan minuman
Saya suka semua hal.  Membangun SDM, sehingga lebih efisien.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri makanan dan minuman
Pelatihan ini langsung dipraktekkan. Karyawan akan mendapatkan peningkatan produktivitas karyawannya menjadi naik
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri otomotif
Metode dan materi training. Produktifitas meningkat
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri layanan keuangan
Suasana kelas yang ramai, bisa kenal dengan banyak orang – orang baru, hands on approach dan practice, Upgrade skill.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri otomotif
Trainer yang menguasai benar bahasan yang ada. Investasi dalam hal pengembangan kompetensi diri.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri alat berat
Trainer/ instruktur ok, ruang belajar cerah, makalah bagus dan lengkap, konsumsi Ok, team training menggembirakan, ceria, semangat.
Memberikan tambahan SDM yang mengerti akan fungsi dari leadership.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor  industri alat berat
Menambah wawasan dan limu yang sesuai untuk aplikasi di tempat kerja Meningkatkan produktivitas, SDM yang bagus atau terampil
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri otomotif
Good trainer, suasana hidup, mudah dipahami. Lebih memahami fungsi atasan dan mengasah kemampuan.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri bahan bangunan
Role play yang bisa mencairkan suasana dan membantu pemahaman. Menjadikan saya lebih paham bagaimana untuk menjalin komunikasi dan harus mengambil peran dalam meeting agar lebih efektif.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri minyak dan Gas bumi
Metode pelatihan. Komunikasi lebih bagus dan Skill leadership lebih baik.
Alumni Leadership for Supervisors CBDS#559 Supervisor dari industri manufaktur
Berinteraksi dan berkomunikasi dengan peserta. Dapat memberikan pengetahuan leadership dan lebih percaya diri.

Untuk Informasi Jadwal Kelas dan Pendaftaran Silahkan Whatsapp ke Training Consultant Kami di :

0818221022


Comments

Popular posts from this blog

Dale Carnegie Training Bandung

Jasa Pembuatan Website Bandung

Jasa Pembuatan Website